Orangestripe Triggerfish

Balistapus undulatus

Berwarna hijau tua dengan garis oranye. Sebagai pengecualian di antara ikan triggerfish, kelamin spesies ini dapat dibedakan secara eksternal.

Ukuran : 30 cm.

Habitat : Lebih suka di laguna yang kaya karang dan terumbu luar, dengan kedalaman 1-50 m. Memakan ujung karang bercabang, landak laut, krustasea, cacing berambut, spons, dan invertebrata lainnya serta ikan kecil dan alga. Saat bertelur, spesies ini membuat sarang dangkal di pasir atau serpihan karang.

Distribusi : Laut Merah dan Afrika Timur hingga Jepang Selatan, Hawaii, dan Polinesia Prancis.

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Actinopterygii

BANGSA

:

Tetraodontiformes

FAMILI

:

Balistidae

MARGA

:

Balistapus

SPECIES

:

Balistapus undulatus

Informasi Lainnya

Status Populasi

Tidak dievaluasi

KOLEKSI FOTO

Referensi

  1. inaturalist.org
  2. Reef Fishes of the Indo-Pacific. Buku oleh Matthias Bergbauer dan Manuela Kirschner