Hiu Banteng

Carcharhinus leucas

Tubuh yang kuat, moncong yang pendek, mata kecil.

Ukuran : 340cm

Habitat : Lebih suka di karang pantai dan daerah air payau, juga masuk ke dalam air tawar di sungai dan danau, 1-152 m. Biasanya dekat dengan dasar laut. Rentang makanan yang sangat luas: ikan bertulang, hiu, pari, kura-kura, invertebrata, mamalia, burung laut, paus, juga sampah. Berpotensi sangat berbahaya.

Sebaran : Seluruh dunia di laut tropis dan subtropis.

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Elasmobranchii

BANGSA

:

Carcharhiniformes

FAMILI

:

Carcharhinidae

MARGA

:

Carcharhinus

SPECIES

:

Carcharhinus leucas

Informasi Lainnya

Status Populasi

Rentan

KOLEKSI FOTO

Referensi

  1. inaturalist.org
  2. Reef Fishes of the Indo-Pacific. Buku oleh Matthias Bergbauer dan Manuela Kirschner