Pearlscale Angelfish

Centropyge vrolikii

Warna abu-abu pucat, beralih ke warna hitam di bagian belakang tubuh. Sirip ekor dengan tepi biru tipis. Tutup insang dengan garis orange-coklat pendek.

Ukuran : 10-12 cm

Habitat : Menghuni daerah luar terumbu karang yang dilindungi dan kaya karang, 3-25 m. Sendiri atau dalam kelompok kecil yang longgar.

Distribusi : Pulau Christmas dan Bali hingga SW Jepang, Kepulauan Marshall dan Vanuatu.

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Actinopterygii

BANGSA

:

Acanthuriformes

FAMILI

:

Pomacanthidae

MARGA

:

Centropyge

SPECIES

:

Centropyge vrolikii

Informasi Lainnya

Status Populasi

Resiko Rendah

KOLEKSI FOTO

Referensi

  1. inaturalist.org
  2. Reef Fishes of the Indo-Pacific. Buku oleh Matthias Bergbauer dan Manuela Kirschner