Panther Flounder

Bothus pantherinus

Mata rapat satu sama lain.

Ukuran : 39 cm

Habitat : Pada permukaan lunak dan puing-puing, 1-60 m. Jantan mengarahkan jari sirip dada panjang ke atas selama kawin, gangguan, dan perilaku territorial.

Distribusi : Laut Merah, Afrika Timur hingga Jepang Selatan, dan Polinesia Prancis.

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Actinopterygii

BANGSA

:

Carangiformes

FAMILI

:

Bothidae

MARGA

:

Bothus

SPECIES

:

Bothus pantherinus

Informasi Lainnya

Status Populasi

Risiko Rendah

KOLEKSI FOTO

Referensi

  1. inaturalist.org
  2. Reef Fishes of the Indo-Pacific. Buku oleh Matthias Bergbauer dan Manuela Kirschner