Reticulated Damselfish

Dascyllus reticulatus

Daerah ekor biasanya berwarna cokelat-keabu-abuan.

Ukuran : 8 cm

Habitat : Di laguna dan terumbu luar, 1-50 m. Biasanya dalam kelompok kecil hingga besar di atas karang bercabang yang erat terkait dengannya, dan saat dalam bahaya, ia melarikan diri di antara cabang-cabang karang.

Distribusi : Coco Keeling hingga SW Jepang, Mikronesia, Kepulauan Line, Samoa, dan Timur Australia.

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Actinopterygii

BANGSA

:

Cichliformes

FAMILI

:

Pomacentridae

MARGA

:

Dascyllus

SPECIES

:

Dascyllus reticulatus

Informasi Lainnya

Status Populasi

Tidak dievaluasi

KOLEKSI FOTO

Referensi

  1. inaturalist.org
  2. Reef Fishes of the Indo-Pacific. Buku oleh Matthias Bergbauer dan Manuela Kirschner