Doublebar Chromis

Chromis opercularis

Satu bintik hitam di setiap penutup insang dan pangkal sirip pectoral yang berdekatan.

Ukuran : 16 cm

Habitat : Lebih suka pada lereng terumbu luar, antara kedalaman 8-40 m. Biasanya dalam kelompok yang longgar.

Distribusi : Dari Afrika Timur hingga Laut Andaman dan Jawa.

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Actinopterygii

BANGSA

:

Cichliformes

FAMILI

:

Pomacentridae

MARGA

:

Chromis

SPECIES

:

Chromis opercularis

Informasi Lainnya

Status Populasi

Tidak dievaluasi

KOLEKSI FOTO

Referensi

  1. inaturalist.org
  2. Reef Fishes of the Indo-Pacific. Buku oleh Matthias Bergbauer dan Manuela Kirschner