Kelinci Jawa

Lepus nigricollis

Deskripsi

Kelinci jawa merupakan kelinci lokal, warna bulunya kelabu, cokelat kekuningan. Badannya relatif kecil dan berbulu tidak terlalu lebat, dengan berat dewasa mencapai 6 kg dan panjang badannya mencapai 40 cm.

Jumlah Populasi

-

Masa Hidup

-

Berat

6 kg

Panjang

40 cm

Di

Diurnal

He

Herbivore

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Mamalia

BANGSA

:

Lagomorpha

FAMILI

:

Leporidae

MARGA

:

Lepus

SPECIES

:

Lepus nigricollis

Distribusi

Habitatnya berada di dataran tinggi wilayah hutan-hutan berbatu/karang sekitar Jawa Barat. Kelinci ini juga terdapat di India.

Geografi

Benua : Asia

Negara/Daerah : India, Indonesia

Perilaku dan Gaya Hidup

Kelinci Jawa relatif lebih kebal dengan berbagai penyakit dibandingkan dengan kelinci impor karena hidup di iklim tropis. Aktif pada siang hari.

Gaya Hidup

Diurnal

Bioma

Hutan berbatu

Zona Iklim

Tropis

Makanan dan Nutrisi

Kelinci Jawa sama seperti kelinci pada umumnya termasuk hewan herbivore, dengan makanan utamanya adalah wortel dan sayur-sayuran.

Tipe makanan : Herbivora

Perilaku Kawin

Kelinci Jawa dapat berbiak 7 kali selama setahun,dengan jumlah anak rata-rata 6 sampai 12 ekor.

Masa reproduksi : –

Masa inkubasi : –

Usia mandiri : –

Nama anakan : –

Jumlah anak/telur : 6 – 12 ekor

FOTO GALERI