Burung Rangkong Badak

Buceros rhinoceros

Deskripsi

Buceros rhinoceros memiliki warna bulu dominan hitam, kaki putih, ekor putih dengan pita hitam. Paruh berwarna kuning dengan merah pada bagian pangkalnya. Cesque (pelindung kepala) berwarna oranye dan merah melengkung ke atas. Burung jantan memiliki mata warna merah dengan lingkar hitam sedangkan betina warma mata putih kebiruan dengan lingkar merah.

Jumlah Populasi

Tidak diketahui

Masa Hidup

-

Berat

Jantan 2,4-2,9 kg; betina 2-2,3 kg

Panjang

80-90 cm

Om

Omnivore

So

Solitary

Klasifikasi

KERAJAAN

:

Animalia

FILUM

:

Chordata

KELAS

:

Aves

BANGSA

:

Bucerotiformes

FAMILI

:

Bucerotidae

MARGA

:

Buceros

SPECIES

:

Buceros rhinoceros

Distribusi

Burung ini dapat ditemukan di dataran rendah dan pegunungan serta hutan hujan pegunungan hingga ketinggian 1400 mdpl.

Geografi

Benua : Asia

Negara/Daerah : Brunei Darussalam, Thailand, Malaysia, Singapura, dan Indonesia (Sumatra, Jawa, dan Kalimantan).

Perilaku dan Gaya Hidup

Buceros rhinoceros betina bersarang dalam lubang pohon kemudian ditutup dengan lumpur. Selama bersarang tersebut jantan memberi makanan pada betinanya.

Gaya Hidup

Soliter

Bioma

Zona Iklim

Tropis atau subtropis

Makanan dan Nutrisi

Buceros rhinoceros makanan utamanya adalah buah-buahan tetapi juga memakan serangga, reptil kecil, hewan pengerat, dan burung kecil.

Tipe makanan : Omnivora

Perilaku Kawin

Betina bersarang di lubang pohon dan juga pohon yang telah mati, lebih menyukai pohon meranti untuk bersarang.

Masa reproduksi : –

Masa inkubasi : –

Usia mandiri : –

Nama anakan : –

Jumlah anak/telur : –

Populasi

Status Populasi : Rentan (VU)

NE

DD

LC

NT

VU

EN

CR

EW

EX

Ancaman Populasi

Populasi burung ini menurun akibat dari hilangnya habitat dan perburuan yang tinggi.

Kategori Populasi

Spesies ini dikategorikan sebagai spesies rentan (vulnerable) dalam IUCN Redlist.

FOTO GALERI