Copsychus malabaricus memiliki tubuh hampir seluruhnya hitam, kecuali bagian bawah badan berwarna merah cerah hingga jingga kusam. Pada bagian kepala terdapat sedikit semburat biru. Ekor panjang ditegakkan dalam keadaan terkejut atau berkicau. Copsychus malabaricus jantan memiliki bentuk tubuh yang lebih besar di bandingkan dengan betina dan untuk suara yang di hasilkan burung pejantan jauh lebih keras dan bervariasi di banding dengan betina.
Deskripsi
Jumlah Populasi
-
Masa Hidup
7 tahun
Berat
-
Panjang
14 – 17 cm
Di
Diurnal
Om
Omnivore
So
Solitary
Klasifikasi
KERAJAAN
:
Animalia
FILUM
:
Chordata
KELAS
:
Aves
BANGSA
:
Passeriformes
FAMILI
:
Muscicapidae
MARGA
:
Copsychus
SPECIES
:
Copsychus malabaricus