Irena puella merupakan jenis burung pengicau dengan panjang sekitar 24-27 cm. Burung jantan dewasa memiliki bulu berwarna biru terang, mata merah, bulu di bagian sisi bawah dan sayap hitam. Burung betina berwarna hijau kebiruan dengan ekor dan sayap kehitaman. Burung muda memiliki warna bulu yang sama dengan betina dan sayap kecoklatan.
Deskripsi
Jumlah Populasi
Tidak diketahui
Masa Hidup
4,2 tahun
Berat
-
Panjang
24-27 cm
Om
Omnivore
So
Solitary
Klasifikasi
KERAJAAN
:
Animalia
FILUM
:
Chordata
KELAS
:
Aves
BANGSA
:
Passeriformes
FAMILI
:
Irenidae
MARGA
:
Irena
SPECIES
:
Irena puella